Bacaan Doa Ketika Masuk dan Keluar Rumah Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya Sesuai Sunah

Advertisement
Bacaan Doa Ketika Masuk dan Keluar Rumah Lengkap Bahasa Arab, Latin dan Artinya Sesuai Sunah - Puja dan puji marilah kita panjatkan kepada Allah Swt yang mana dia telah memberikan ni'mat yang maha besar yang tiada ternilai oleh siapapun dengan karunianya itulah kita semua dapat hidup dan menempuh kehidupa didunia ini,sholawat dan salam semoga terlimpah curahkan kepada Nabi kita yakni Nabi Muhammad Saw.pada kesempatan ini kami akan berbagi lagi dengan anda-anda yaitu tentang adab-adab masuk rumah dan keluar dari rumah.

Hal yang pasti dan sudah menjadi kebiasaan ketika kita masuk rumah dan keluar rumah kita selalu mengucaokan salam,tetapi selain kebiasaan itu ada juga Do'a untuk masuk rumah dan keluar rumah dalam hal ini ada tiga Do'a yaitu ketika masuk rumah yang ada penghuninya dan rumah yang tidak ada penghununya dan Do'a ketika keluar rumah.


Bacaan Doa Ketika Masuk Rumah
اَللهُمَّ اِنّىْ اَسْأَلُكَ خَيْرَالْمَوْلِجِ وَخَيْرَالْمَخْرَجِ بِسْمِ اللهِ وَلَجْنَا وَبِسْمِ اللهِ خَرَجْنَا وَعَلَى اللهِ رَبّنَا تَوَكَّلْنَا

ALLOOHUMMA INNII AS-ALUKA KHOIROL MAULIJI WA KHOIROL MAKHROJI BISMILLAAHI WA LAJNAA WA BISMILLAAHI KHOROJNAA WA 'ALALLOHI ROBBINAA TAWAKKALNAA.

Artinya :
Ya Allah, sesungguhnya aku mohon kepada-Mu baiknya tempat masuk dan baiknya tempat keluar dengan menyebut nama Allah kami masuk, dan dengan menyebut nama Allah kami keluar dan kepada Allah Tuhan kami, kami bertawakkal.

Lafad Doa Masuk Rumah Kosong

اَلسَّلاَمُ عَلَيْنَا وَعَلَى عِبَادِاللهِ الصَّالِحِيْنَ

ASSALAAMU'ALAINAA WA 'ALAA 'IBAADILLAAHISH SHOOLIHIINA

Artinya : Hamba-hamba Allah yang sholih.

Lafad Bacaan Doa Keluar Rumah

بِسْمِ اللهِ تَوَكَّلْتُ عَلَى اللهِ لاَحَوْلَ وَلاَقُوَّةَ اِلاَّ بِاللهِ

BISMILLAAHI TAWAKKALTU 'ALALLOOHI LAA HAWLAA WALAA QUWWATA ILLAA BILLAAHI

Artinya :Dengan menyebut nama Allah aku bertawakal kepada Allah, tiada daya kekuatan melainkan dengan

Itulah tentang adab-adab masuk rumah dan keluar rumah semoga kita dapat selalu mengamalkannya setiap hari dan megajarkan kepada keluarga kita agar supaya membiasakan hal tersebut amin yarobal alami sekian dan terimakasih kepada anda semua atas kunjungannya pada blog mahjubin
Advertisement